kukenang dirimu dengan secangkir kopi
sebait puisi
selembar angan-angan yang kelewatan
dan jarak yang terbentang panjang
(hingga terkadang ku malu, kapan aku bisa melakukan perjalanan…)
tak ada yang bisa membantuku
kecuali cintaku padamu yang kian menggebu
menyelimuti jiwa yang kian tua
menuliskan kisah-kisah para pencinta dan dosa
apapun yang terjadi,
bahkan jika api menyelimuti dan air membanjiri
aku akan mencintaimu sampai mati!
031108
0 komentar:
Posting Komentar